Top Choice for Your Business

Klik untuk hubungi kami >> Contact Us

Ketika Tren Reklame Luar Ruang Masih Diminati di Tengah Trend Digital

Media luar griya seperti billboard dan signage masih diminati oleh brand. Namun, tren penggunaan media luar griya untuk beriklan kini bergeser ke iklan digital.

Iklan konvensional di media luar ruang kini beralih ke digital.

Advertising Pekanbaru
Advertising Pekanbaru

Untuk papan iklan konvensional sudah mulai tak aman sehingga saat ini pengiklan beralih ke digital LED yang menempel di gedung atau di dalam gedung yang dipasang di eskalator, lift dan lain sebagainya.

Dengan iklan digital, brand atau konsumen yang beriklan dapat lebih mudah mengganti tema atau materinya dengan cepat.
Iklan digital ini mulai berubah ketika gaya hidup masyarakat berubah menjadi lebih banyak menghabiskan waktu di luar ruangan.

Adapun jenis media billboard mendominasi adalah dengan 46% media digital, baliho 18%, LED 13%, bando di JPO 9%, midi 7%, dan signage 6%.

Rokok menjadi kategori produk yang paling banyak beriklan di media luar ruang dengan jumlah titik lebih dari 1.000, disusul oleh layanan online dengan 600 titik dan telekomunikasi dengan 300 titik.

Djarum, Gudang Garam, HM Sampoerna menjadi pengiklan terbesar untuk kategori rokok. Tiket.com, Tokopedia, dan Gojek merajai kategori layanan online dan di kategori Telekomunikasi ada XL, Samsung dan Telkomsel.(Dev)

Baca Juga  Kenapa Laki² Biru Dan Perempuan Pink?
WhatsApp chat